
Belakangan menikmati film menjadi hal yang sangat banyak peggemarnya. Menikmati film juga bisa dilakukan dengan mudah, mulai dari melalui bioskop hingga dari rumah. Jika anda juga termasuk salah satu orang yang suka menonton film, ada baiknya anda mengetahui Rekomendasi Film yang terbaik tahun 2023. Sebelum mulai menonton film, pastikan anda sudah menentukan film apa yang akan anda tonton. Supaya tidak bingung, cobalah untuk membaca ulasan yang dibagikan kali ini.
5 Rekomendasi Film yang Terbaik Di Tahun 2023
ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT
Setiap orang yang akan menonton film biasanya memang akan mencari Rekomendasi Film apa saja yang layak untuk ditonton. Jika anda juga tengah bingung menentukan film apa saja yang patut ditonton, anda dapat menyimak 5 rekomendasi yang paling terbaik dari film-film yang ada di tahun ini. Dengan mengethui rekomendasi yang tepat, anda pun akan lebih menikmati film yang akan anda tonton. Inilah 5 rekomendasi tontonan film yang terbaik di tahun 2023;
- The Godfather
Film ini akn sangat cocok untuk ditonton mereka yang suka dengan tema konflik. Meski termasuk sebagai salah satu film lawas yang muncul pada tahun 1972, nyatanya The Godfather ini berhasil menarik perhatian para penikmat film. Buktinya di tahun 2023 ini, film yang diperankan oleh Marlon Brando ini telah mencapai rating hingga 9.0. Film yang mengusung tema mafia ini akan sangat cocok bagi anda yang suka dengan genre aksi.
- Attack of Titan
Jika anda suka dengan anime, maka menikmati film anime juga sangat cocok dijadikan pengisi waktu luang. Film berjudul Attack of Titan ini mengisahkan seorang manusia yang hidup di wilayah yang memiliki tiga lapisan tembok besar. Tembok itulah yang akan melindungi semua umat manusia dari serangan manusia raksasa yang disebut dengan Titan. Dalam film ini anda akan diajak melihat upaya semua manusia dalam menghadapi Titan dan membongkar rahasia mengapa Titan menyerang umat manusaia.
- Game of Thrones
Jika anda penggemar novel, anda mungkin tahu nove berjudul A Song of Ice and Fire. Nah, filme Game of Thrones ini merupakan serial yang diangkat dari cerita novel tersebut. Game of Thrones ini sendiri memiliki 8 musim yang menyuguhkan alur cerita menarik dan sulit ditebak. Anda yang suka dengan ketegangan pasti akan sangat menikmati film yang satu ini.
- Chernobyl
Chernobyl dirilis pertama kali pada 6 Mei 2019 silam. Dalam film ini, penonton akan disajikan alur cerita tentang sejarah dunia yang mengalami kekacauan pada masa tersebut. latar film ini diambil pada tahun 1986 yang memilih insiden kebocoran nuklir di Ukraina yang sempat membuat umat manusia terjebak. Bahkan dalam film dikisahkan begitu dahsyatnya tragedy tersebut hingga mampu melebihi tragedy pengeboman Hiroshima dan Nagasaki yang sudah sangat mengerikan.
- Breaking Bad
Film berjudul Breaking Bad ini bercerita tentang seorang guru kimia, Walter White yang diperankan oleh Brian Constan. Sosok yang dikisahkan berkepribadian lembut ini memiliki istri bernama Skyler Lambert yang dimainkan oleh Anna Gunn. Konflik keduanya mulai terjadi ketika Walter divonis kanker paru stadium 3 saat usianya menginjak 50 tahun. Masalah semakin kompleks ketika sang istri diketahui mengandung dan gaji Walter sendiri terbilang kecil. Pada akhirnya Walter memilih menjadi pengedar sabu dan mengandalkan ilmu kimia yang dimiliki demi mendapatkan penghasilan.
Tips Memilih Film Yang Akan Ditonton
Jika ingin menonton film, anda tak bisa memilih film secara sembarangan. Pasalnya tak semua film cocok untuk anda tonton karena mungkin tak sesuai dengan selera anda. Jika anda membutuhkan Film Terbaik, anda harus memperhatikan genre yang akan anda tonton. Anda juga perlu mempertimbangkan usia yang akan menonton film bersama anda. jangan memilih film secara sembarangan agar anda dan teman yang anda ajak menonton tidak mengalami dampak buruk.
Manfaat Yang Diperoleh Dengan Menonton Film Terbaik yang Tepat
Ketika menonton Film Terbaik yang tepat, bukan dampak buruk yang akan anda terima, melainkan berbagai macam manfaat. Selain digunakan untuk penghilang penat dan menyegarkan pikiran kembali, menonton film juga bisa mendatangkan banyak manfaat bagi penikmatnya. Ketika menonton film, apalagi yang sesuai dengan selera anda, anda juga bisa memetik sejumlah nilai moral yang dikandung dalam film. Anda bahkan bisa menggunakan film yang anda tonton sebagai pelajaran berharga. Sehingga anda bisa memutuskan harus mengikuti apa yang ada di dalam film atau sebaliknya. Menyaksikan film sekarang ini bisa menjadi pengusir penat yang sangat efektif. Apalagi ketika anda menontin film bersama orang tersayang anda. Berbagai saran Film Terbaik yang sudah disebutkan di atas diharapkan agar bisa membantu anda menikmati dan memilih film sesuai genre yang anda inginkan. Tak perlu bingung lagi dalam menentukan judul film yang ingin anda tonton di waktu luang.